Penuh Semangat Tim Lapas Selong Paparkan Progres ZI Pada Desk Evaluasi Oleh TPI Kemenkumham RI

    Penuh Semangat Tim Lapas Selong Paparkan Progres ZI Pada Desk Evaluasi Oleh TPI Kemenkumham RI

    Mataram NTB - Gelora Semangat Tim ZI Lapas Kelas IIB Selong Kanwil Kemenkumham NTB hadapi Desk Evaluasi dari Tim Penilaian Internal (TPI) Inspektorat Jenderal (Itjen) kemenkumham RI yang berlangsung sekitar pukul 09.00 wita sampai dengan selesai di Aula Kantor Wilayah Kemenkumham NTB, Selasa (31/05).

    Pada kesempatan tersebut Ka. Lapas Kelas IIB Selong Kanwil Kemenkumham NTB Purniawal menyampaikan progress pembangunan ZI menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) yang telah berlangsung di Lapas Kelas IIB Selong.

    Kegiatan kemudian dilanjutkan dengan sesi diskusi antara tim TPI Itjen kemenkumham RI dengan Ka. Lapas Kelas IIB Selong Kanwil Kemenkumham NTB, Purniawal beserta jajaran. Dalam kesempatan tersebut, tim TPI memberikan masukan-masukan untuk mendukung pembangunan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM di Lapas Kelas IIB Selong, "WBK dan WBBM bukan hanya sebuah predikat, melainkan menjadi kewajiban yang memang harus dilakukan oleh seluruh Aparatur Sipil Negara, " ungkapnya.

    Selanjutnya, Ka. Lapas juga menyampaikan ucapan terima kepada tim TPI yang telah berkenan memberikan masukan-masukan untuk Lapas Kelas IIB Selong yang lebih baik lagi.(Adb)

    Lombok Timur
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Komitmen Bangun Zona Integritas, Tingkatkan...

    Artikel Berikutnya

    Lapas Selong Ikuti Rapat Koordinasi dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Kapolresta Mataram Bersama Dirpamobvit Polda NTB Monitor Proses Pemungutan Suara di TPS Wilayah Hukum Polresta Mataram
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS

    Ikuti Kami